Pengalaman
jual beli online, di jaman sekarang ini berbelanja tidak perlu ke toko atau ke
mall, cukup liat foto barang yang ingin di beli lalu menghubungi penjual barang
tersebut bisa nego siasi harga juga, kalo harga sepakat barang akan di kirim
kerumah pembeli.
Tidak semua
barang juga yang bisa dikirim, ada yang ketemuan untuk melihat barang tersebut
kalo sepakat bisa langsung di bawa pulang, barang – barang yang di jual tidak hanya barang baru barang
second ( bekas ) pun ada.
Saya pun
pernah melakukan teransaksi jual beli secara online, yaitu menjual motor dengan memasang iklan secara online, respon
dari pembeli pun cepat, Cuma dengan hitungan jam sudah ada yang menawar setelah
itu saya membuat janji ketemuan, setelah bertemu dan bernegosiasi cocok kami
pun sepakat melakukan transaksi.
Say pun
pernah melakukan pembelian barang, saya pernah melakukan pembelian kaset game,
toko kaset tersebut berada di kota medan, setelah memesan kaset game, saya
mentransfer uangnya, dua hari kemudian barang sudah sampai di rumah.
Tapi
sayangnya dalam transaksi online ini memiliki sisi yang kurang baik juga,
banyak orang – orang menyalah gunakan teransaksi online dengan cara menipu
oang-orang yang ingin membeli, sehingga banyak juga orang – orang yang kurang
percaya sama transaksi online.
Seharusnya
jual beli secara online tidak boleh di salah gunakan, karena banyak dampak
positivnya contohnya bisa menghemat waktu kita jika ingin membeli sesuatu,
tidak perlu lagi ke mall, atau ke toko, cukup buka internet. Harganya pun relative
murah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar